
RUANG TEKNO — Download lagu dari Youtube ke MP3 bisa menggunakan MP3 Juice. Situs pengunduh dan konverter online ini gratis, mudah, dan cepat.
MP3 Juice merupakan pengunduh video musik Youtube yang memungkinkan kamu tanpa ribet instal aplikasi. Sebab ia berbasis online.
Kamu tinggal menggunakan layanannya melalui browser dari perangkat komputer atau HP (handphone).
Scroll untuk membaca
Scroll untuk membaca
Kamu juga tidak harus melakukan registrasi atau login pakai situs ini. Langsung pakai, sat set.
Hanya saja, patut diingat, jangan mengunduh video Youtube ke MP3 yang melanggar hak cipta. Cari yang benar-benar aman dan legal untuk didownload.
Berikut cara download lagu dari video Youtube dan ubah menjadi MP3 di MP3 Juices,
Cara Download Youtube ke MP3 di MP3 Juice
1. Salin link/url video Youtube yang mau diunduh
2. Tempel link di situs MP3Juices.cc
3. Klik Search, pilih lagu di daftar muncul
4. Klik Download warna putih di lagu
5. Klik Download warna hitam
6. Tunggu proses convert Youtube ke Mp3.
7. Lagu Mp3 dari Youtube otomatis tersimpan di HP.
8. Selesai.
Cara Lain Unduh MP3 dari Youtube
1. Buka situs MP3juices.cc
2. Ketik judul lagu di kolom Search
3. Pilih lagu dari daftar download
4. Klik tombol Download warna putih
5. Klik tombol Download warna hitam
6. Tunggu proses unduh berjalan.
7. Selesai
Selamat mencoba
Baca juga: Gratis Tanpa Aplikasi, Cara Download Lagu MP3 dari Link Youtube di Y2mate
Sumber:Republika





